Komisi E DPRD Jawa Timur mendorong agar proses persetujuan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) mengenai Perlindungan Perempuan dan Anak dapat dilakukan dengan cepat.