Agar Tetap Nyaman Berhijab Saat Cuaca Panas

Panasnya matahari bisa menyebabkan heat stroke dan rambut lepek.
Rabu, 30 Okt 2019 19:23 WIB Author - Fathor Rasi

JAKARTA-Hijaber atau perempuan berkerudung memiliki tantangan tersendiri menghadapi teriknya matahari.

Bahkan, 19 Oktober lalu, suhu maksimum dapat mencapai 37-38 derajat Celcius di Jakarta dan Makassar.

Panasnya matahari bisa menyebabkan heat strokedan bisa membuat berkeringat berlebih hingga rambut lepek.

Untuk itu perlu beberapa trik yang bisa diaplikasikan para hijaber seperti memilih jenis kerudung.

Baiknya memakai kerudung dengan bahan polyspun, voal, atau poly cotton. Itu bahan ada di jenis jilbab segi empat, pashmina, atau instan, tergantung kenyamanan tiap orang, ujar Vice President Elzatta, Tika Mulya belum lama ini.

Baca juga :