Khofifah Bakal Permudah Izin Nelayan Melaut

Nelayan sering mondar mandir di kesyahbandaran urus perizinan.
Senin, 09 Sep 2019 10:30 WIB Author - Fathor Rasi

BANYUWANGI-Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa menegaskan akan menyerderhanankan perizinan secara menyeluruh, termasuk perizinan melaut bagi nelayan, mengurus Surat Izin Penangkapan Ikan (SIPI), sertifikat, danlain-lain.

Penyederhaan perizinan tidak hanya bagi investor tapi juga perizinan yang eksisting, termasuk perizinan nelayan. Mereka sering mondar mandir di kesyahbandaran untuk mengurus beberapa macam izin dan rekomendasi agar bisa melaut, kata Khofifah saat kegiatan larung sesaji Petik Laut Pancer di Banyuwangi, Minggu (08/09).

BACA JUGA: Nelayan Banyuwangi Didorong Pakai GPS

Khofifah berharap dengan dipangkasnya proses perizinan tersebut palayanan menjadi efisien.

Pemprov Jatim, sambung mantan Menteri Sosial tersebut sudah mebuat tim guna mengevaluasi penyederhanaan perizinan.

Baca juga :